Proposal Usaha



PROPOSAL USAHA
“Jual Telur”




KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kita panjatkan kepada Allah SWT serta shalawat dan salam kami sampaikan hanya bagi tokoh dan teladan kita Nabi Muhammad SAW. Diantara sekian banyak nikmat Allah SWT yang membawa kita dari kegelapan ke dimensi terang yang memberi hikmah dan yang paling bermanfaat bagi seluruh umat manusia, sehingga oleh karenanya kami dapat menyelesaikan tugas kewirausahaan ini dengan baik dan tepat waktu.
Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan proposal ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas yang diberikan oleh dosen pada mata kuliah kewirausahaan.Dalam proses penyusunan tugas ini kami menjumpai hambatan, namun berkat dukungan materil dari berbagai pihak, akhirnya kami dapat menyelesaikan tugas ini dengan cukup baik, oleh karena itu melalui kesempatan ini kami menyampaikan terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak terkait yang telah membantu terselesaikannya tugas ini.
Segala sesuatu yang salah datangnya hanya dari manusia dan seluruh hal yang benar datangnya hanya dari agama berkat adanya nikmat iman dari Allah SWT, meski begitu tentu tugas ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu segala saran dan kritik yang membangun dari semua pihak sangat kami harapkan demi perbaikan pada tugas selanjutnya. Harapan kami semoga tugas ini bermanfaat khususnya bagi kami dan bagi pembaca lain pada umumnya.









 BAB I
PENDAHULUAN
A.    Latar Belakang
Telur telah menjadi makanan sarapan pokok sejak dari zaman dahulu, dan semuanya untuk alasan kesehatan yang baik .Telur adalah gudangnya nutrisi penting , yang membuat telur merupakan bagian penting dari diet yang sehat. Dan bagi anda yang takut untuk makan telur karena khawatir bahwa akan menambah berat badan Anda, maka sebaiknya Anda memang harus sangat membatasi makan telur.
Karena satu butir telur mengandung sekitar 80 kalori, dan sekitar lima gram lemak . Meskipun telur terdiri sebagian besar dari lemak tak jenuh, namun tetap saja telur mengandung lemak jenuh. Satu butir telur mengandung 4 lemak tak jenuh, 2 lemak jenuh, dan 4-nya adalah senyawa lain. Telur memiliki banyak manfaat seperti  sumber tinggi protein, sumber vitamin penting,
Selain itu telurbanyak disukai oleh berbagai lapisan masyarakat. Faktor lainnya yaitu mendapat keuntungan, menambah keterampilan dalam berkomunikasi dengan konsumen dan meningkatkan keterampilan mempromosikan dagangan.

B.     Manfaat Membuat Proposal

proposal ini saya buat sebagai referensi dan bahan pembelajaran mandiri bagi masyarakat yang ingin membuka usaha , tugas sekolah dan lain sebagainya, dapat juga bermanfaat untuk :
·         Membantu meningkatkan keberhasilan para wirausaha
·         Membatu wirausaha untuk berpikir objektif dan kritis dalam membangun usahanya
·         Membantu wirausaha memngembangkan usaha dan membuat strategi untuk usaha mereka

C.    Tujuan Kegiatan dan Membuat Proposal
·         Proposal ini dibuat untuk memenuhi tugas mata kuliah softskill
·         Melatih mahasiswa lebih kreatif dan inovatif dalam berwirausaha
·         Menambah pengalaman dalam berwirausaha
·         Menambah ilmu tentang cara bagaimana berwirausaha
·         Melatih mahasiswa agar lebih mandiri
·         Dapat membuka lapangan kerja baru
·         Dapat mengenal banyak pengusaha 




BAB II
METODE PELAKSANAAN
A.   Aspek Produksi

Bahan Baku
·         Telur 1 peti
·         Kantong Plastik ukuran sedang dan kecil
Proses Produksi
Telur diambil langsung dari peternakan ayam. Lalu ditimbang sesuai konsumen minta lalu di bungkus
B.   Aspek Pemasaran
·         Dijual di rumah karena banyaknya minat konsumen untuk mengkonsumsi telur
·         Dengan modal 2  juta belum memungkinkan untuk menyewa tempat atau memiliki tempat. Selain itu belum bisa mendirikan agen telur
·         Target konsumen seluruh kalangan masyarakat karnaa telur dikonsumsi oleh berbagai kalangan
·         Target utama konsumen kami adalah penjual kue




BAB III

PERENCANAAN KEUANGAN


Modal Usaha

Modal : Rp 2 juta

BIAYA VARIABLE


Nama Barang
Banyak
satuan
Harga Satuan
Jumlah
Telur
1
peti
1 x 270.000
Rp 277.500
Plastik ukuran  kecil
1
bungkus
1 x
Rp 2.000
Plastik ukuran sedang
1
bungkus
1 x
Rp 3.000
Total
Rp 282.500

Analisis Pendapatan
Penentuan harga pokok produksi
·         Target penjualan          :           Rp. 21.000
·         Pendapatan per hari    :           Rp 21.000  x 15  = Rp 315.000
Pendapatan kotor – biaya variable
315.000           -           282.500       =  32.500
·         Pendapatan bersih sekitar  =  30.000/hari
 Anggaran Pendapatan Selama 4 hari
Hari
Telur Terjual
Pendapatan
Kamis
14,5 kg
Rp 304.500
Ju mat
12,5 kg
Rp 262.500
Sabtu
14 kg
Rp 294.000
Minggu
17,5 kg
Rp 367.000
Total
58,5 kg
Rp 1.228.500
·         Dari kamis-Minggu membeli telur sebanyak 4 peti
4 x 277.500 = 1.110.000
·         Pembelian telur – pendapatan selama 4 hari
1.110.000-1.228.500 = 118.500 (pendapan kotor selama 4 hari)
·         Pendapatan kotor  + biaya telur pecah ± 1/2kg – biaya bensin
118.500 + 7.000 + 15.000 = Rp 110.500 (pendapatan bersih)





BAB IV
PENUTUP

Kesimpulan
            Dengan selesainya penyusunan proposal usaha ini saya dapat menarik kesimpulan bahwa dalam  pembuatan/penyusunan proposal usaha kita harus mengumpulkan data-data yang valid dan selengkap mungkin agar dalam penyusunan proposal  usaha ini tidak mengalami kesulitan.tugas penyususnan peoposal ini saya dapat mengetahui cara mengelola usaha dengan baik.

Saran
            Semoga proposal inidapat memeberi motivasi para wirausaha baru untuk mendirikan usaha dan lebih kreatif untuk membuka usaha baru yang mempunyai masa depan bagus. Menjaga kualitas makanan  harus nmenerima kritik dan saran dari orang lain dengan lapang dada, karena hal tersebut dapat membangun serta menyukseskan usaha ini. Jangan mudah menyerah dalam mendirikan usaha dan harus tekun, rajin  serta gigih/ulet dalam bekerja. Kemudian belajar dari keslahan.


















Komentar

Postingan populer dari blog ini

Proposal Usaha Kuliner (kewirausahaan)

My Story 1: Consulting and Treatment at NMW Skin Care

My Story 2: NMW Skin Care Products